Kamis, 11 November 2010

ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) SEBAGAI ALAT PENILAIAN KUALITAS PELAYANAN PERUSAHAAN

Oleh: Suparno Saputra, SE.,MM

Dosen Tetap Jurusan Pemasaran Politeknik Pos Indonesia

(Artikel Dipublikasikan pada ; ProMark Vol.1 No.1 Juni 2010, hal.13-20)

0020610

Ketika perusahaan menyusun rencana kegiatan usaha, maka diperlukan proses pengambilan keputusan yang menuntut ketepatan sesuai dengan situasi lingkungan yang akan dihadapi. Agar proses pengambilan keputusan dimaksud dapat dipertanggung jawabkan, maka diperlukan teknik yang tepat sehingga pilihan yang telah diambil tidak salah dan merugikan perusahaan. Analytical Hierarchy Process (AHP) adalah suatu teknik kuantitatif yang dapat membantu memudahkan pimpinan perusahaan menyelesaikan secara terstruktur persoalan yang dihadapi dengan atribut/element/dimensi persoalan multi-kompeks, serta mampu menyajikan metodologi yang objektif untuk menentukan keputusan di antara serangkaian alternatif solusi strategis yang harus dipilih.

Artikel lengkap dikompilasi oleh/hubungi :
Kanaidi, SE., M.Si* (Penulis, Peneliti, PeBisnis, Trainer dan Dosen Marketing Management). Begitu juga bagi teman-teman yang Artikelnya akan dimuat pada Jurnal tersebut, e-mail ke : kana_ati@yahoo.com atau kanaidi@poltekpos.ac.id

*Profil Lengkap, click di sini

Related Posting :

Daftar-Judul-Hasil-PENELITIAN-Relevan

Jurnal "Kualitas Pelayanan/Jasa"

Jurnal "Loyalitas Pelanggan Jasa"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar